Informasi Penting
Maklumat Pelayanan ini merupakan komitmen dan janji kami untuk memberikan pelayanan yang berkualitas kepada seluruh civitas akademika dan masyarakat.
PENTING - WAJIB DIBACA
DIREKTUR
"Kami Siap Memberikan Pelayanan Sesuai Standar Pelayanan dan Apabila Kami Tidak Memberikan Pelayanan Sesuai Standar yang Telah Ditetapkan, Kami Siap Menerima Sanksi Sesuai Peraturan yang Berlaku"
Dr. Iswanto, S.Pd, M.Kes
Direktur Poltekkes Kemenkes Yogyakarta